Jumat, 02 Maret 2018

Cara Membuat Tulisan Graffiti

Postingan kali ini saya mau berbagi cara membuat tulisan Grafiti dan sobat tidak perlu menggunakan aplikasi untuk membuat graffiti yang keren sesuai keinginan sobat.

Sebelum ke TKP, gk ada salahnya dong kita tahu dulu apa itu grafiti, biar kalo ada yang nanya, kita bisa jawab kayak orang jenius gitu, hehehe...

Grafiti (Graffity) adalah coretan-coretan pada dinding yang menggunakan komposisi warna, garis, bentuk, dan volume untuk menuliskan kata, simbol, atau kalimat tertentu. Alat yang digunakan pada masa kini biasanya cat semprot kaleng.

Okeh, sebelum keburu ngantuk, ini langkahnya :
  • Buka situs  www.graffiticreator.net  atau klik Di Sini
  • Pada halaman pertama situs, kita harus memilih 9 Style Graffiti yang diinginkan, - Graffiti Kodiak - Jedimind - Bubbles - Chromes5 - Mindgem - Wavy - Oldschool - Throw Up - Graffiti.
    
Pada contoh ini, saya  memilih graffiti style FLAVA. klik tombol Load. maka akan dibawa ke halaman selanjutnya.
  • Isikan tulisan / kalimat yang akan dibuat jadi Graffiti.
  • Selanjutnya editor tulisan graffiti akan terbuka. di sinilah sobat akan modifikasi warna graffiti, letak, dan ukuran tulisan graffiti.
  • Di bagian sebelah kanan, terdapat beberapa pilihan yang berfungsi untuk mewarnai bagian-bagian pada tulisan. misalnya silahkan sobat berkreasi sendiri dan warnai sesuai keinginan. 
  • Hasil adalah seperti di bawah ini. kalau mau simpan ke dalam komputer, tinggal Klik tombol Save.
          


Itulah cara membuat tulisan Grafiti, Silahkan sobat mencoba dengan model lainnya..... selamat berkreasi !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah berkunjung. Bila berkenan silahkan tulis komentar terkait postingan ini